Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu 23 Mei 2024: di Darat 5 Km Timur Laut Kab. Sumedang

- 23 Mei 2024, 16:14 WIB
Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu 23 Mei 2024: di Darat 5 Km Timur Laut Kab. Sumedang
Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu 23 Mei 2024: di Darat 5 Km Timur Laut Kab. Sumedang /BMKG

SalatigaTerkini - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan terjadi gempa hari ini 23 Mei 2024 di Sumedang.

Dilansir dari akun X @infoBMKG, pusat gempa terkini 2 menit yang lalu berada di darat, terjadi pada pukul 15.27 WIB.

Selain itu, BMKG melaporkan bahwa episenter gempa terkini 2 menit yang lalu berada di koordinat 6.82 Lintang Selatan dan 107.95 Bujur Timur.

Secara terperinci, pusat gempa terkini 2 menit yang lalu berada di jarak 5 kilometer Timur Laut Kabupaten Sumedang dengan kedalaman 14 kilometer.

Baca Juga: Sumedang Diguncang Gempa Hari Ini 23 Mei 2024, Magnitudo M2.8

Baca Juga: Polisi Ungkap Hasil Otopsi Final Penyebab Kematian Park Bo Ram, Meninggal Karena Keracuan Alkohol Akut

Berdasarkan hasil peta guncangan, pusat gempa terkini 2 menit yang lalu menyebabkan guncangan dengan intensitas III Sumedang (Getaran dirasakan nyata dalam rumah, terasa getaran seakan akan truk berlalu).

"Mag:2.8, 23-Mei-24 15:27:56 WIB, Lok:6.82 LS, 107.95 BT (Pusat gempa berada di darat 5 km Timur Laut Kabupaten Sumedang), Kedlmn:14 Km Dirasakan (MMI) III Sumedang," bunyi laporan BMKG.

BMKG juga menghimbau kepada masyarakat untuk bersikap tenang dan tetap waspada terhadap potensi terjadinya gempa susulan.

Sementara untuk korban dan atau kerugian dan kerusakan, hingga berita ini diunggah belum ada informasi resmi.

Demikian informasi terkait pusat gempa terkini 2 menit yang lalu 23 Mei 2024, mengguncang wilayah Kabupaten Sumedang dengan kekuatan magnitudo M2.8.***

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah