Jadwal CGV Festive Walk Karawang Hari Ini: Tuhan Ijinkan Aku Berdosa, Do You See What I See, Hingga Garfield

- 23 Mei 2024, 08:36 WIB
Jadwal CGV Festive Walk Karawang Hari Ini: Tuhan Ijinkan Aku Berdosa, Do You See What I See, Hingga Garfield
Jadwal CGV Festive Walk Karawang Hari Ini: Tuhan Ijinkan Aku Berdosa, Do You See What I See, Hingga Garfield /Google Maps

SalatigaTerkini - Pada hari ini Kamis 23 Mei 2024, bertepatan dengan libur nasional Hari Waisak, berikut jadwal CGV Festive Walk Karawang yang bisa jadi rekomendasi.

Sebelum lebih jauh mengetahui jadwal CGV Festie Walk Kawawang hari ini, bioskop tersebut berlokasi di Festive Walk Mall Lantai 5. Jln. Galuh Mas Raya,. Komplek Perum Galuh Mas, Karawang.

Sederet film yang masuk jadwal CGV Festive Walk Karawang hari ini diantaranya ada Sheriff: Narcotics & Integrity, How to Make Millions Before Grandma Dies, Malam Pencabut Nyawa, Furiosa: A Mad Max Saga, The Garfield Movie, Tuhan Ijinkan Aku Berdosa, Do You See What I See: First Love, hingga Vina: Sebelum 7 Hari.

Sementara untuk harga tiket film yang masuk jadwal CGV Festive Walk Karawang hari ini 23 Mei 2024, dimulai dengan harga Rp35.000.

Baca Juga: Jadwal Bioskop Kota Cinema Jati Asih Hari Ini: Ada Malam Pencabut Nyawa, Furiosa, Tuhan Ijinkan Aku Berdosa

Berikut jadwal CGV Festive Walk Karawang hari ini

SHERIFF: NARCOTICS & INTEGRITY

Actors : Zul Ariffin, Syafiq Kyle, Aaron Aziz, Elizabeth Tan, Azira Shafinaz

Regular 2DTiket Rp35.000

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: jadwalnonton.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah