Menu Sarapan Pagi Simple, Cocok Dikonsumsi Sebelum Mulai Beraktivitas

- 17 Januari 2022, 05:49 WIB
Ilustrasi - Berbagai menu sarapan yang mudah dibuat sebelum mulai beraktivitas.
Ilustrasi - Berbagai menu sarapan yang mudah dibuat sebelum mulai beraktivitas. /pixabay.com/@zhangtingzhi

Ketika memasak nasi goreng bahkan kita bisa memanfaatkan prosi nasi yang tersisa dari makan malam sebelumnya agar tidak terbuang sia-sia.

Dengan menggunakan beberapa bumbu pilihan ataupun dibuat dengan bumbu jadi dan tambahan telur, nasi goreng menjadi menu sarapan yang simple untuk dibuat sendiri di rumah.

Baca Juga: It’s My Dream! Tak Hanya di Cappadocia, di Indonesia Ternyata Juga Punya Wisata Balon Udara

Bubur Ayam

Menu bubur ayam juga menjadi hal wajib untuk mengawali pagi yang begitu mepet dengan jadwal keberangkatan kerja.

Bahkan bubur ayam juga sangat cocok untuk orang-orang yang tidak terbiasa langsung mengisi perutnya dengan makanan yang cukup berat.

Usaha yang dikeluarkan untuk menghabiskan bubur ayam pun bisa disebut minim karena tidak perlu banyak mengunyah seperti saat kita memakan nasi.

Bila menyiapkan bubur ayam di rumah ini dirasa agak repot karean membutuhkan waktu yang agak lama, bubur ayam bisa didapatkan di banyak tempat di sepanjang jalan pagi hari menuju ke tempat bekerja.

Baca Juga: Menikmati Susu Jahe di Kala Cuaca Dingin tak Menentu, Simak Resepnya di SIni!

Lontong Sayur

Halaman:

Editor: Winang Pranandana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x