Ingin Kulit Awet Muda? Konsumsi 6 Minuman Alami Berikut

- 4 Maret 2021, 09:15 WIB
Jus tomat, tidak disarankan diminum saat perut kosong.
Jus tomat, tidak disarankan diminum saat perut kosong. /- Foto : Freepik/

3. Jus semangka

Jus semangka mengandung vitamin, mineral, dan antioksidan tinggi. Jus semangka bagus untuk menghidrasi tubuh dan sangat disukai kulit.

Kandungan vitamin A nya dapat memperbaiki kulit anda, dan menjaganya tetap lembab, melawan kekeringan, serta kerutan.

Baca Juga: Percepat Proses Vaksin Covid-19, Australia Minta Bantuan Militer

4. Rebusan terong

Rebusan terong adalah salah satu minuman yang bikin awet muda. Untuk mendapatkan manfaatnya yang luar biasa anda bisa memasaknya atau meminum air rebusannya.

Anda juga bisa membuatnya sebagai jus dengan tambahan apel untuk meningkatkan rasanya.

Sama halnya dengan jus sebelumnya, terong adalah makanan yang paling kaya akan antioksidan, dan bagus untuk mencegah penuaan dini.

5. Jus delima

Selain bikin awet muda, jus delima juga dapat menurunkan kolesterol jahat, melawan bakteri yang ada di ginjal, dan menawarkan banyak nutrisi untuk mengurangi kerutan.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x