Sasis Bus Premium Scania K410IB dan Volvo B11R, Manakah yang Lebih Unggul?

- 27 Oktober 2022, 09:35 WIB
Sasis Bus Premium Scania K410IB dan Volvo B11R, Manakah yang Lebih Unggul?
Sasis Bus Premium Scania K410IB dan Volvo B11R, Manakah yang Lebih Unggul? /

Membahas tentang spesifikasi, antara Volvo B11R dengan Scania K410IB kira-kira mana yang lebih unggul?

Baca Juga: Arawinda Kirana Bantah Jadi Pelakor Selingkuh Dengan Suami Amanda Zahra Guiddo Ilyasa: Nope

Baca Juga: Mantan Suami Ayu Ting Ting Enji Baskoro Cerai Ketiga Kalinya, Hana Kartika: Dia Selingkuh

Dalam artikel kali ini akan membahas perbandingan spesifikasi antara Scania seri K410IB dan Volvo B11R.

— Gross Vehicle Weight (GVW) milik Volvo B11R lebih besar

Gross Vehicle Weight (GVW) adalah berat keseluruhan kendaraan termasuk penumpang, barang yang ada di bagasi dan bahan bakar.

Volvo B11R 6x2 berada di angka 26,5 ton. Sedangkan Scania K410iB 6x2 sendiri memiliki angka 25 ton.

Volvo B11R mampu dimuati beban lebih berat sekitar 1,5 ton dari Scania K410IB.

— Mesin Scania K410IB besar namun kalah tenaga

Dalam Scania K410IB memiliki mesin diesel turbocharger with interooler DC13 107 K01 Euro 3 enam silinder segaris berkapasitas 13.000 cc yang dapat memeras tenaga hingga 410 Hp dengan torsi puncak 2.000 Nm.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah