Pemain Liga 1 yang Terserang Virus Covid-19 Mulai Berangsur Membaik

- 9 Februari 2022, 15:42 WIB
Ilustrasi - Kasus Covid-19 di antara pemain sepakbola Liga 1 mengalami penurunan.
Ilustrasi - Kasus Covid-19 di antara pemain sepakbola Liga 1 mengalami penurunan. /Dok. Persib

Penurunan ini, menurut Lukita, berkat pengetatan aturan protokoler kesehatan untuk menutup celah Covid-19 yang terus menular.

"Ini berkat aturan yang kami buat dengan pengetatan protokol kesehatan. Seperti tim tidak boleh keluar, makan tidak bareng, semua pake nasi kotak, PCR juga dari tadinya pagi sekarang malam," jelas Lukita melanjutkan.

Baca Juga: Pendaftaran Anggota Komnas HAM Resmi Dibuka, Berikut ini Adalah Syaratnya

Jadwal tes saat ini juga dilakukan lebih ketat yang tadinya dilakukan dua hari sebelum pertandingan kini menjadi dua kali tes sebelum laga.

"Jadi kita tesnya tadinya pagi, sekarang tes malam, paginya juga. Jadi dua kali," tuturnya.

"Alhamdullilah, tetapi kami tetap waspada. Sekarang sudah turun, tetapi kami tidak boleh lengah, biar tidak naik lagi," pungkas Lukita.***

Halaman:

Editor: Winang Pranandana

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah