Imbas Temuan Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5, Jabodetabek Naik Status PPKM ke Level 2

- 5 Juli 2022, 13:08 WIB
Imbas Temuan Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5, Jabodetabek Naik Status PPKM ke Level 2
Imbas Temuan Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5, Jabodetabek Naik Status PPKM ke Level 2 /Twitter

Pemerintah juga memutuskan untuk menambah Bandar Udara Sultan Syarif Kasim II di Pekanbaru Provinsi Riau sebagai pintu masuk pelaku perjalanan luar negeri.

Baca Juga: Ustad Adi Hidayat Trending, Ceramah Lawas Nama Asli Kapitan Pattimura Diperdebatkan, Warganet 'Pasang Badan'

Baca Juga: Mendekati Idul Adha Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Keluarkan Surat Edaran Perayaan Idul Adha Tanpa

Upaya itu ditempuh demi mendorong kelancaran lalu lintas orang, barang, dan jasa sebagai salah satu cara untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi.

Sementara itu capaian vaksinasi dosis ketiga masih dibawah 30 persen secara nasional. Dimana DKI Jakarta dan Bali menjadi dua daerah yang sudah mencapai lebih dari 50 persen.

Demikian informasi terkait Jabodetabek dan Sorong yang kini harus berubah status PPKM level 2, setelah subvarian Omicron menyebar.***

 

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Siaran Pers


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x