3 Destinasi Wisata Air Terjun di Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang

- 17 November 2022, 07:48 WIB
3 Destinasi Wisata Air Terjun di Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang
3 Destinasi Wisata Air Terjun di Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang /

Baca Juga: Pertahanan Udara Ukraina Sebabkan Terjadinya Ledakan di Polandia

Baca Juga: Lirik Lagu Unholy Milik Sam Smith dan Kim Petras yang Jadi Tren di Instagram Reels dan Tik-Tok

1. Air Terjun Tujuh Bidadari di Desa Keseneng

Berada di Desa Tlawah, Keseneng, Kec. Sumowono, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Disini pengunjung harus berjalan kaki untuk menuju air terjun dengan jalan yang cukup terjal. Dibutuhkan kewaspadaan yang ekstra untuk datang ke tempat ini.

2. Air Terjun Klenting Kuning di Desa Kemawi.

Berlokasi di Sumowono, Area Kebun, Gondang, Kec. Limbangan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Di Air Terjun Klenting Kuning sudah terdapat fasilitas seperti gazebo, Mushola dan warung.

3. Air Terjun Palebur Gongso di Desa Keseneng.

Tepatnya ada di Keseseh, Keseneng, Kec. Sumowono, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x