Hati Hati! 5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Disadari Dapat Menghancurkan Kepercayaan Diri

- 17 Juli 2022, 21:59 WIB
Ilustrasi sakit mental, cek segera
Ilustrasi sakit mental, cek segera /Pexels/David Garrison.

Solusinya kita dapat mengurangi kosa kata yang ekstrim. Berhenti menggunakan kata-kata seperti selalu, hanya, dan tidak pernah. Kata-kata ini menciptakan perasaan finalitas—membuat situasi tampak permanen. Sangat mudah untuk kehilangan diri sendiri dan menerima kekalahan ketika segala sesuatunya tampak final.

Selain itu kita jangan berfokus pada satu kekurangan atau kegagalan. Fokus untuk memperbaiki diri di hari depan.

2. Menyenangkan orang-orang

Seringkali kita lebih memilih untuk menyenangkan orang lain daripada diri sendiri. Sikap ini tanpa disadari juga bisa menghancurkan kepercayaan diri kita.

Hidup sesuai dengan standar dan tuntutan orang lain hanya akan melepaskan Anda dari rasa otonomi dan kepercayaan diri.

Mulai lakukan apa yang sesuai dengan passion Anda.

Baca Juga: Manfaat Olahraga Renang untuk Kesehatan beserta Cara Memaksimalkannya

Baca Juga: Ramalan Kesehatan Zodiak Hari Ini 17 Juli 2022, Rasi Bintang Sagitarius Rentan Terhadap Batuk dan Pilek

3. Mempertahankan Hubungan Toxic

Hubungan yang toxic merupakan manifestasi fisik dari self negatif talk. Mereka membuat Anda meragukan diri sendiri, dan Anda merasa lebih buruk ketika Anda berada di sekitar mereka daripada ketika Anda sendirian.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: sych2go


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x