Wortel Bisa Naikkan Kadar Gula. Penderita Diabetes Wajib Tau

- 15 Maret 2021, 08:10 WIB
Ilustrasi Wortel, Sayuran yang tidak boleh dikonsumsi penderita diabetes.
Ilustrasi Wortel, Sayuran yang tidak boleh dikonsumsi penderita diabetes. / PIXABAY/congerdesign

Jagung manis memiliki kandungan rasa manis tinggi dibanding jagung biasa.

Namun, keduanya tidak baik di konsumsi bagi penderita diabetes, karena jangung termasuk golongan sayuran berpati.

4. Buncis

Sama seperti kentang, buncis juga termasuk makanan berpati yang harus dihindari dan batasi konsumsinya.

Baca Juga: Pengen Punya Anak Kembar? Simak Faktor Pendukung Berikut

5. Ubi

Segala jenis ubi harus dihindari, terutama ubi yang memiliki rasa manis seperti ubi ungu dan ubi kuning.

Semua jenis ubi juga memiliki kandungan pati yang tinggi, namun jumlah patinya masih lebih rendah dari kentang.

6. Tomat

Tomat adalah jenis buah, namun bisa dikategorikan sebagai sayuran. Tomat sebenarnya memiliki rasa manis yang kuat dengan dominan asam.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah