Daftar Pemenang MOBIES 2023 di Los Angeles, MLBB Borong 4 Trofi Sekaligus

- 29 Juli 2023, 15:52 WIB
Daftar Pemenang MOBIES 2023 di Los Angeles, MLBB Borong 4 Trofi Sekaligus
Daftar Pemenang MOBIES 2023 di Los Angeles, MLBB Borong 4 Trofi Sekaligus /MOBIES

 

SalatigaTerkini - Ajang penghargaan dalam industri game mobile dan esports sedunia, Mobies 2023 sukses digelar di Los Angeles, California, Amerika Serikat.

Sebagai informasi Mobies adalah ajang penghargaan bagi pelaku industri di dunia game, termasuk Developer, Publisher, Event, Media, Game hingga Tim dan Atlet Esports terbaik di seluruh dunia.

Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) masuk ke dalam 4 nominasi yakni Mobile Esports Tournament of The Year, Competitive Game of The Year, hingga Mobile Team of The Year dan Mobile Player of The Year.

Bersaing dengan berbagai game populer dunia, MLBB sukses merebut 4 trofi dan menjadi pemenang utama dalam ajang penghargaan Mobies 2023.

Baca Juga: Singapura Eksekusi Hukuman Mati Wanita 45 Tahun, Usai Tertangkap Miliki 30 Gram Heroin

Baca Juga: Jadwal Sholat Tangerang dan Sekitarnya Hari Ini Sabtu 29 Juli 2023

Turnamen M4 World Championship menjadi pemenang kategori ‘Mobile Esports Tournament of The Year’, yang digelar di Jakarta. Selain itu juga sukses merebut trofi untuk kategori ‘Competitive Game of The Year’.

Berikut daftar pemenang Mobies 2023

1. MOBILE ESPORTS TOURNAMENT OF THE YEAR

Brawl Stars World Finals 2022 (Brawl Stars)

CODM World Championship 2022 (Call of Duty: Mobile)

Free Fire World Series 2022: Bangkok (Free Fire)

Honor of Kings International Championship 2022 (Honor of Kings)

Mobile Legends: Bang Bang M4 World Championships (Mobile Legends: Bang Bang) – WIN

PUBG Mobile Global Championship 2022

Baca Juga: Jadwal Sholat Bandung dan Sekitarnya Hari Ini Sabtu 29 Juli 2023

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia Wanita 2023 Hari Ini 29 Juli 2023: Swedia vs Italia, Prancis vs Brasil

2. COMPETITIVE GAME OF THE YEAR

Brawl Stars

PUBG Mobile (PUBGM)

Free Fire (FF)

Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) – WIN

Clash Royale

Honor of Kings (HoK)

Arena of Valor (AoV)

3. MOBILE TEAM OF THE YEAR

ECHO (MLBB)– WIN

Stalwart Esports (PUBG Mobile)

E-Star PRO (Honor of Kings)

Tribe Gaming (Marvel Snap)

ZETA Division Zero (Brawl Stars)

EVOS Phoenix (Free Fire)

4. MOBILE PLAYER OF THE YEAR

Benedict “Bennyqt” Gonzales (MLBB) – WIN

Mohamed Light (Clash Royale)

Tensai (Brawl Stars)

Burenbayar “TOP” Altangerel (PUBG Mobile)

Harsh “Goblin” Paudwal (PUBG Mobile)

Chirasak “JOENA” Moonsarn (Free Fire)

Demikian informasi terkait daftar pemenang ajang penghargaan Mobies 2023, dimana MLBB borong 4 trofi sekaligus.***

 

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: oneesports.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x