Menyambut Tahun Baru 2023, Berikut Sejarah dan Fakta Menarik Berbagai Perayaan di Seluruh Dunia

- 31 Desember 2022, 22:36 WIB
Fakta Dino Renteng yang Jatuh di Tahun Baru 2023, Orang Jawa Menyarankan untuk Tirakat dan Berpuasa!
Fakta Dino Renteng yang Jatuh di Tahun Baru 2023, Orang Jawa Menyarankan untuk Tirakat dan Berpuasa! /Pixabay

11. Orang Rusia Merayakan tahun baru dua kali, yaitu pada tanggal 1 Januari dan pada tanggal 14 Januari.

12. Pada tahun baru di Akita, Jepang, terdapat tradisi dimana laki-laki memakai kostum seperti iblis gunung yang sedang mabuk dan meneror anak-anak agar malas-malasan atau tidak patuh kepada orang tua.

13. Lagu “Auld Lang Syne” (waktu telah pergi) adalah lagu tradisional yang biasanya dinyanyikan pada tengah malam pada malam tahun baru. Lagu ini ditulis oleh penyair Skotlandia, Robert Burns pada tahun 1788. Dia menuliskannya berdasarkan lagu rakyat.

14. Perayaan puncak tahun baru di Times Square, New York Amerika dengan ribuan kembang api pertama kali diadakan pada tahun 1904 dan dilakukan oleh The New York Times untuk membuka markas besarnya di Times Square dan untuk merayakan perubahan nama dari Longacre Square menjadi Times Square.

Baca Juga: Pacaran Dengan IU 4 Bulan, Pidato Penghargaan Lee Jong Suk di MBC Drama Awards Diduga Pengakuan Cinta

Baca Juga: Ramalan Cinta dan Hubungan Semua Zodiak Minggu 1 Januari 2023, Sagitarius : Jaga Emosi Agar Tidak Menyakiti

15. Di Italia, orang akan memakai pakaian bawah berwarna merah pada Hari Tahun Baru agar diberikan kebaikan dan keberuntungan sepanjang tahun.

Demikian informasi mengenai 15 sejarah dan fakta menarik perayaan tahun baru di seluruh dunia.***

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Semesta Fakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah