Mengenal Lebih Dekat Teknologi Nirsentuh di Sanitasi Pada Pola Hidup Higenis

- 27 Agustus 2022, 22:37 WIB
Touchless Flush
Touchless Flush /

"Pola hidup higienis demi kesehatan diri dan keluarga menjadi sebuah keharusan terutama kamar mandi dan toilet yang bersinggungan dengan kehidupan sehari-hari, baik di tempat umum maupun khususnya di rumah," kata Hanafi

Greysia Polii yang merupakan mantan atlet bulu tangkis yang juga peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 juga mengungkapkan hal sanitasi harus menjadi perhatian demi kesehatan dan kebersihan keluarganya.

"Pilihanku ke touchless toilet TOTO karena lebih higienis, antibakteri karena tanpa sentuhan, dan ramah lingkungan karena hemat air juga," ungkapannya

Selain itu, perangkat kamar mandi itu juga mengadopsi teknologi water saving guna menjaga penggunaan air tetap hemat.

Demikian informasi mengenai teknologi nirsentuh pada sanitasi di era pola hidup higenis.***

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x