Cara Mengedit Instastory Dengan Fitur Reels, Sebuah Fitur Baru Instagram yang Baru Saja Diluncurkan

- 23 Juni 2021, 21:06 WIB
Cara Mengedit Instastory Dengan Fitur Reels, Sebuah Fitur Baru Instagram yang Baru Saja Diluncurkan
Cara Mengedit Instastory Dengan Fitur Reels, Sebuah Fitur Baru Instagram yang Baru Saja Diluncurkan /

SalatigaTerkini - Instagram luncurkan fitur baru untuk membuat pengguna lebih ekspresif ketika membagikan cerita di Instastory.

Saat ini pengguna Instagram bisa membuat Instastory dengan menambahkan musik untuk menemani kegalauan dan karya-karya ekspresif yang mendukung kreativitas pengguna.

Dalam fitur terbaru dari Instagram Music, anda tidak perlu repot-repot merekam lagu secara manual dan ada tidak perlu khawatir story instagram mu di takedown karena copyright.

Fitur baru ini yaitu Instagram Music dan Reels telah resmi diluncurkan di Indonesia pada 23 Juni 2021.

Baca Juga: Resmi Diperkenalkan, Instagram Music yang Mendukung Kegalauanmu di Story Instagram

Baca Juga: Serba Serbi Euro: Link Streaming Jerman Vs Hungaria

Tak hanya Instagram Musik yang kemudian menjadi trending di media sosial Twitter, Instagram juga merilis Reels.

Fitur Reels yang mirip dengan Tiktok dirilis di Indonesia pada 23 Juni 2021.

Reels sendiri merupakan fitur yang mirip dengan Tiktok, nantinya pengguna Instagram dapat dengan mudah melakukan rekaman serta mengedit video berdurasi 15 detik.

Halaman:

Editor: Resky Tri Nur Said


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x