Spaces, Fitur Baru Twitter Untuk Pengguna Android. Bakal Saingi Popularitas Clubhouse

- 4 Maret 2021, 21:05 WIB
Twitter luncurkan aplikasi Spaces dan siap saingi Clubhouse.
Twitter luncurkan aplikasi Spaces dan siap saingi Clubhouse. /Twitter.com /@TwitterSpaces

SalatigaTerkini - Pengguna Android kini bisa berbangga hati, Twitter secara resmi pada Selasa, 2 Maret 2021 resmi meluncurkan Spaces.

Spaces sendiri adalah fitur untuk melakukan percakapan berbasis format audio yang mirip dengan aplikasi Clubhouse.

Mengutip dari The Verge pada 2 maret 2021, user yang bisa membuat ruang obrolan (chat room) di Spaces masih sangat terbatas.

Baca Juga: Gokil! Clubhouse Catat 4,6 Juta Pengunduh Baru, Hanya Dalam Dua Minggu

Baca Juga: Trending di Twitter, Clubhouse Belum Terdaftar di Kominfo

Baca Juga: 5 Rahasia Valentino Rossi. Salah Satunya Bangun Telat

Meski masih terbatas, para pengguna Android bisa menggunakan fitur Spaces untuk sekedar bergabung dalam chat room yang tersedia.

Versi yang diluncurkan oleh Twitter bagi pengguna Android ini memang masih dalam versi beta.

Baca Juga: Bacaan Niat Wudhu dan Doa Setelah Wudhu

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x