3 Makanan Yang Diangap Tabu Saat Imlek, Jangan Sajikan

- 12 Februari 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi makanan tabu saat imlek
Ilustrasi makanan tabu saat imlek /Shutterstock/Again Peace

SalatigaTerkini - Hari raya Imlek, bagi sebagian orang adalah hari pertama dimulai nya perhitungan peruntungan atau Feng Shui.

Di awal tahun 2572 Kongzili, semua umat Budha dan masyarakat Cina merayakan hari besar mereka.

Warna merah dan emas mendominasi perayaan Imlek. Yang menurut kepercayaan mereka ini adalah warna kebaikan dan keberuntungan.

Tentunya dalam perayaan ini, semua keluarga menyiapkan pakaian terbaiknya dan masakan terenaknya untuk dihidangkan.

Tahukah kamu, bila ternyata ada beberapa makanan yang tabu atau dilarang untuk disajikan saat imlek. Apa saja ya makanan tersebut, berikut rangkuman dari tim SalatigaTerkini.

1. Sayap Ayam

Sayap ayam dipercaya akan membawa terbang keberuntungan di tahun depan. Makanya sayap ayam dianggap tabu bagi sebagian besar masyarakat cina untuk menyajikannya di hari Imlek.

2. Bubur

Dalam kepercayaan cina, bubur melambangkan kesusaha, kemiskinan. Sehinnga bubur dianggap akan membawa hal kurang baik bagi keuangan.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x