Sejarah: 5 Isu Beredar Saat Peristiwa G30S PKI yang Memperkeruh Suasana Negara Indonesia

- 26 September 2022, 09:38 WIB
Sejarah: 5 Isu Beredar Saat Peristiwa G30S PKI yang Memperkeruh Suasana Negara Indonesia
Sejarah: 5 Isu Beredar Saat Peristiwa G30S PKI yang Memperkeruh Suasana Negara Indonesia /Youtube Matahati Pemuda/

Baca Juga: Esteh Indonesia Dituding Tak Belajar dari Kasus Viral Eiger VS YouTuber duniadian: Sejarah Terulang

1. Isu sakitnya Bung Karno

Sejak tahun 1964 sampai menjelang meletusnya G30S telah beredar isu sakit parahnya Bung Karno. Hal ini meningkatkan isu perebutan kekuasaan apabila Bung Karno meninggal dunia.

Namun menurut Subandrio, Aidit tahu persis bahwa Bung Karno hanya sakit ringan saja, jadi hal ini bukan merupakan alasan PKI melakukan tindakan tersebut.

2. Isu masalah tanah dan bagi hasil

Pada tahun 1960 keluarlah Undang-Undang Pokok Agraria dan Undang-Undang Pokok Bagi Hasil yang sebenarnya merupakan kelanjutan dari Panitia Agraria yang dibentuk pada tahun 1948.

Pelaksanaan di daerah tidak jalan sehingga menimbulkan gesekan antara para petani penggarap dengan pihak pemilik tanah yang takut terkena UUPA, melibatkan sebagian massa pengikutnya dengan melibatkan backing aparat keamanan.

3. Isu Dewan Jenderal

Karena TNI AD tidak setuju dengan perintah Soekarno yang akan membalas dendam kepada Malaysia, Soekarno disebut-sebut memerintahkan pasukan Cakrabirawa untuk menangkap dan membawa mereka untuk diadili oleh Soekarno.

Namun yang tidak diduga-duga, dalam operasi penangkapan jenderal-jenderal tersebut, terjadi tindakan beberapa oknum yang termakan emosi dan membunuh Letjen Ahmad Yani, Panjaitan, dan Harjono.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x