Seluk Beluk Benteng Vestenburg, Lokasi Peringatan Bulan Bung Karno di Kota Solo

- 13 Juni 2022, 21:51 WIB
Benteng Vastenburg di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo yang diyakini cukup angket (Foto: Dok. Istimewa/putut)
Benteng Vastenburg di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo yang diyakini cukup angket (Foto: Dok. Istimewa/putut) /

SalatigaTerkini - berikut adalah infor masi mengenai Seluk beluk Benteng Vestenburg, lokasi peringatan Bulan Bung Karno di Kota Solo.

Benteng Vastenburg merupakan cagar budaya nasional berbentuk bangunan yang ada di Kota Solo.

Benteng Vastenburg salah satu benteng peninggalan Belanda yang berada di kelurahan Kedung Lumbu, kecamatan Pasar Kliwon, kota Surakarta, Jawa Tengah.

Benteng ini didirikan tahun 1745 pada masa pemerintahan Gubernur Jenderal Baron Van Imhoff. 

Baca Juga: Selain Benteng Vastenburg, Ini Wisata di Kota Surakarta, Alamat Lengkap Beserta Harga Tiketnya

Baca Juga: Mengenal Bulan Bung Karno dan Biografi Bung Karno Sang Proklamator dan Bapak Bangsa

Setelah kemerdekaan, benteng ini digunakan sebagai markas TNI.

Pada Tahun 1970-1980-an Benteng Vastenburg digunakan sebagai tempat latihan keprajuritan dan pusat Brigade Infanteri 6/Trisakti Baladaya Kostrad untuk wilayah Karesidenan Surakarta dan sekitarnya.

Tahun 1980 sudah tidak difungsikan yang menjadikan Benteng Vastenburg tidak terawat. banyak rumput tumbuh dengan tinggi dan banyak cat cat yang mengelupas.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah