Kenali Empat Penyebab Ban Mobil Cepat Rusak

- 6 Maret 2021, 10:25 WIB
Ilustrasi Ban Mobil.
Ilustrasi Ban Mobil. /Pixabay

SalatigaTerkini - Terkadang pengguna mobil tidak terlalu jeli terhadap kondisi kendaraan, terutama pada bagian ban.

Tak bisa dipungkiri, ban merupakan salah satu bagian yang sangat vital bagi kendaraan.

Ban adalah bagian yang menopang seluruh beban dan gerakan dari mobil ke aspal jalanan.

Baca Juga: Insan Perfilman Tanah Air Kirim Surat Terbuka Untuk Jokowi, Minta Bantuan di Tengah Pandemi

Umur pakai ban sendiri ada waktunya, untuk pemakaian normal bisa 3 sampai dengan 5 tahun. Selain itu karet ban juga bisa menjadi tolak ukur umur ban.

Dikarenakan fungsi nya yang sangat vital, ban bisa dibilang paling bekerja keras dibanding komponen lain setelah mesin.

Baca Juga: Teaser Episode 1 'Joseon Exorcist' Drama Korea Genre Horor. Tayang 22 Maret 2021

Menurut Aji Prima Barus Nurcahya, Training Development, Section Head PT Astra Daihatsu Motor (ADM), ada beberapa faktor penyebab ban rusak, antara lain adalah.

Pertama, adalah kerusakan yang muncul akibat ban tersebut pecah di jalan raya, seperti dilansir dari Pikiran-Rakyat.com dalam artikel Harus Tahu, Ada Empat Kerusakan Utama Ban Serta Penyebabnya

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x