Fans Kembali Kritik Timnas Thailand U-23 Usai Kalah dari Vietnam di Final SEA Games 2021

- 23 Mei 2022, 10:38 WIB
Fans Kembali Kritik Timnas Thailand U-23 Usai Kalah dari Vietnam di Final SEA Games 2021
Fans Kembali Kritik Timnas Thailand U-23 Usai Kalah dari Vietnam di Final SEA Games 2021 /YouTube/SEA Games 31 Viet Nam 2021

SalatigaTerkini - Usai Timnas Thailand U-23 di gelaran final SEA Games 2021 dari Vietnam U-23 0-1, fans nampaknya dibuat kesal dan menuliskan kritik mereka di sosial media.

Pertandingan final Vietnam dan Thailand berakhir dramatus. Kedua tim menunjukkan kemampuan di atas lapangan.

Hingga mendekati menit terakhir waktu resmi, gol Nham Manh Dung anak asuh Pelatih Park Hang Seo berhasil membawa kemenangan.

Para penggemar Thailand nampak tidak bisa menyembunyikan kekecewaan mereka terhadap kinerja anak asuh Alexander Polking di partai final.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-23 Raih Medali Perunggu SEA Games 2021, Usai Lakoni Laga Adu Penalti Lawan Malaysia

Baca Juga: Thailand Ngaku Bakal Balas Dendam di Final Sepak Bola Putra SEA Games 2021, Usai Tim Putri Kalah dari Vietnam

Mereka juga mengkritik cara bermain pemain reguler Timnas Thailand U-23, seperti Jonathan Khemdee hingga Ekanit Panya.

"Jonathan Khemdee tidak bisa berbuat apa-apa," kata Nok Nokoto 

Ekanit Panya menerima banyak bola tapi dia menyia-nyiakan peluang. Jelas, Ekanit tidak dalam performa terbaiknya di pertandingan melawan Vietnam U23, bahkan di beberapa pertandingan sebelumnya. Aneh, pemain ini masih diberi peluang secara reguler, tapi di pertandingan dia 'bahkan tidak menunjukkan apa-apa', bahkan saya merasa Ekanit bermain secara individu," ucap U Jakapong Tongmanee. 

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: The Thao 247


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x