Zahra Muzdalifah Sang Pemain Sepakbola Wanita Terpopuler Saat Ini, Intip Profil dan Biodata Dirinya

- 18 Januari 2022, 10:10 WIB
Profil dan biodata Zahra Muzdalifah sang pesepakbola wanita terpopuler yang kini sedang membela Timnas Wanita Indonesia di ajang AFC Women Cup 2022.
Profil dan biodata Zahra Muzdalifah sang pesepakbola wanita terpopuler yang kini sedang membela Timnas Wanita Indonesia di ajang AFC Women Cup 2022. /instagram.com/@zahmuz12

Sejak usia 10 tahun akhirnya Zahra Muzdalifah telah menguasi teknik-teknik dasar sepakbola dan bergabung dengan Sekolah Sepak Bola (SSB) Madani Meruya.

Zahra Muzdalifah juga sempat bergabung dengan SSB Patriot Meah Putih dan juga ASIOP Football Academy.

Baca Juga: Ditemui Secara Mendadak Oleh Doddy Sudrajat, H. Faisal: Sudahlah, Kita Selesaikan Ini

Pada usianya yang ke-12 tahun, Zahra Muzdalifah mendapatkan kesempatan untuk tampil dalam ajang kompetisi sepakbola wanita di Norwegia.

Keterampilannya di atas lapangan hijau membuatnya semakin dipandang banyak pemandu bakat hingga ia berhasil ambil bagian dalam tim putri Persija jakarta.

Akhirnya ia pun dipanggil untuk bergabung dengan Timnas Putri Indonesia untuk bermain di Asian Games tahun 2018 lalu.

Baca Juga: Lana Rhoades: Profil dan Biodata, Mantan Bintang Film Panas yang Baru Saja Melahirkan Anak Pertamanya

Zahra Muzdalifah yang berposisi sebagai penyerang tersebut juga didapuk sebagai kaptem tim untuk memimpin Srikandi Garuda.

Berikut ini biodata Zahra Muzdalifah yang dihimpun redaksi SalatigaTerkini dari berbagai sumber:

Nama: Zahra Muzdalifah

Halaman:

Editor: Winang Pranandana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah