Dapat Lampu Hijau, PSSI Rencanakan Turnamen Pra Musim Maret 2021

- 12 Februari 2021, 21:00 WIB
Liga 1 dan 2 Resmi Dibatalkan, PSSI ganti rugi
Liga 1 dan 2 Resmi Dibatalkan, PSSI ganti rugi /. (PSSI) (/) / Antaranews.com

Baca Juga: Ramai Diisukan, Berikut Profil Lengkap Gabriella Larasati.

Masing-masing kota itu, mewakili satu grup yang akan diisi lima tim dan berebut posisi pertama serta kedua untuk melaju ke perempat final.

Babak penyisihan grup yang dijadwalkan berlangsung pada 20 Maret - 8 April 2021 dan berlangsung dengan sistem setengah kompetisi.

Fase perempat final, pertandingan akan berlangsung dengan sistem gugur. Apabila selama 90 menit laga imbang, maka pertandingan akan dilanjutkan ke extra time lalu adu penalti.

Sistem itu dianggap operator penyelenggara dapat membuat pertandingan semakin kompetitif. Sistem tersebut juga akan diberlakukan pada semifinal dan final.

Turnamen dibuat dengan sistem knockout pada fase gugur agar menjadi kompetitif, penuh drama, dan menaikkan value.

Mulai fase penyisihan grup hingga final, total akan ada 48 pertandingan yang semuanya akan disiarkan langsung di televisi karena pertandingan digelar tanpa penonton.

Untuk dapat mengimplementasikan rencana ini, PSSI dan PT LIB harus mendapatkan izin dari Polri minimal sebulan sebelum pelaksanaan atau 20 Februari 2021.***

(M Rizki Haerullah/TopSkor)

Halaman:

Editor: Winang Pranandana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah