Tanggal 5 Maret 2024 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya

- 5 Maret 2024, 10:31 WIB
Tanggal 5 Maret 2024 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya
Tanggal 5 Maret 2024 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya /freepik.com/rawpixel.com

SalatigaTerkini - Berikut informasi terkait tanggal 5 Maret 2024 memperingati hari apa, peristiwa bersejarah yang terjadi di tanggal 5 Maret.

Info seputar tanggal 5 Maret 2024 memperingati hari apa, bertepatan dengan Selasa Legi dalam kalender Jawa, atau 23 Sya'ban dalam kalender Islam.

Lalu tanggal 5 Maret 2024 memperingati hari apa?

Berikut tim SalatigaTerkini rangkumkan informasi terkait tanggal 5 Maret 2024 memperingati hari apa yang ada di Indonesia dan dunia.

Baca Juga: Jadwal Liga Champions UEFA SCTV Hari Ini: Bayern Munchen vs Lazio Tayang Jam Berapa

Hari Kepedulian Gangguan Identitas Disosiatif (DID)

Hari Kepedulian DID diperingati setiap tanggal 5 Maret setiap tahun. Peringatan ini bertujuan untuk menciptakan kesadaran dan kepedulian terhadap pengidap DID.

Orang yang mengidap DID merasa memiliki kepribadian ganda yang hidup di dalam tubuhnya. Kepribadian ini mungkin memiliki nama, usia, jenis kelamin, dan penampilan yang berbeda.

Orang-orang yang mengidap DID didorong untuk berbagi kisah mereka di acara-acara dengan teman, keluarga, dan profesional kesehatan.

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x