Tanggal 13 Januari 2024 Puasa Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya

- 12 Januari 2024, 06:33 WIB
Tanggal 13 Januari 2024 Puasa Apa? Berikut Informasi Selengkapnya
Tanggal 13 Januari 2024 Puasa Apa? Berikut Informasi Selengkapnya /freepik.com/8photo

SalatigaTerkini - Pada Jumat tanggal 13 Januari 2024 puasa hari apa? Berikut informasi selengkapnya terkait tanggal 13 Januari 2024 puasa hari apa.

Dilansir dari laman resmi Kementerian Agama, pada tanggal 13 Januari 2024 tepatnya jatuh pada Hari Sabtu, merupakan tanggal 1 Rajab 1445 Hijriyah.

Sementara dalam kalender Jawa, pada tanggal 13 Januari 2024 bertepatan dengan Hari Sabtu Wage tanggal 1 Rejeb.

Lalu pada tanggal 13 Januari 2024 puasa hari apa?

Baca Juga: Keutamaan Puasa Rajab 1444 H yang Jatuh Pada Senin 23 Januari 2023, Selamat Dari Dajjal Hingga Janji Surga

Keutamaan Puasa Rajab

Banyak umat Islam, yang mengawali Bulan Rajab dengan melakukan berbagai amalan salah satunya adalah puasa sunnah.

Hal itu sejalan sabda Rasulullah SAW oleh Imam Fakhruddin al-Razi dalam Mafâtîh al-Ghaib (juz 16, halaman: 54), dimana Nabi bersabda:

"Barang siapa yang berpuasa 1 hari pada bulan-bulan yang dimuliakan (Dzulqa’dah, Dzulhijjah, Muharram, dan Rajab), maka ia akan mendapat pahala puasa 30 hari,"

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah