Tanggal 18 September 2023 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya

- 18 September 2023, 07:50 WIB
Tanggal 18 September 2023 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya
Tanggal 18 September 2023 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Selengkapnya /Freepik/vecstock

SalatigaTerkini - Berikut informasi terkait tanggal 18 September 2023 memperingati hari apa, peristiwa bersejarah yang terjadi di tanggal 18 September.

Info seputar tanggal 18 September 2023 memperingati hari apa, bertepatan dengan Hari Senin Pahing, 3 Mulud dalam kalender Jawa.

Lalu tanggal 18 September 2023 memperingati hari apa?

Berikut tim SalatigaTerkini rangkumkan informasi terkait tanggal 18 September 2023 memperingati hari apa yang ada di Indonesia dan dunia.

Baca Juga: Gempa Terkini M3.8 di Kota Sukabumi 18 September 2023, Terasa Hingga Ke Cidaun

Baca Juga: Gempa Hari Ini 18 September 2023 Guncang Kota Sukabumi, Magnitudo 3.8

Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas)

Hari Perhubungan Nasional diperingati setiap tanggal 18 September tiap tahunnya. Perayaan ini resmi ditetapkan oleh pemerintah melalui Keputusan Menteri Perubunngan Nomor SK. 274/G/1971 pada tanggal 26 Agustus 1971.

Peringatan Harhubnas setiap 17 September diadakan sebagai sebuah momentum untuk mengingat kembali suatu peristiwa bersejarah di bidang perhubungan Indonesia.

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah