Renungan Harian dan Saat Teduh Kristen Minggu 9 Juli 2023, Serupa Kristus dalam Proses Kehidupan

- 8 Juli 2023, 04:36 WIB
Foto ilustrasi Yesus ditengah orang (istimewa)
Foto ilustrasi Yesus ditengah orang (istimewa) /Felix Tendeken/

Pemilik toko yakni orang tua itu pun memuji dan memberikan satu toko untuk dimiliki karena kerja kerasnya.

Apakah ada diantara anda yang memiliki kisah serupa, khususnya dalam perjalanan kerohanian?

Saya merasa bahwa cerita kehidupan orang muda tersebut dapat menjadi gambaran kehidupan rohani kita untuk serupa Kristis.

Ayat renungan kita memberikan penjelasan bahwa kita sudah ditentukan sejak semula, artinya kita sudah dipilih oleh Tuhan untuk menjadi serupa dengan-Nya.

Hanya saja, kita dapat mengalami tantangan dalam proses itu. Namun, Tuhan berjanji bahwa kita yang diplilih, kita akan dibenarkan dan dimuliakan. Kita terus kerjakan hal terbaik yang dapat kita lakukan untuk menjadi serupa Kristus dan tetap rendah hati untuk mendengar arahan Tuhan.

Yakinlah, bahwa Tuhan pasti akan memuliakan kita sebagai buah keserupaan dan ketaatan kita pada-Nya. Tuhan senantiasa memampukan kita.

Baca Juga: Cek Jadwal Jam Keberangkatan Bus Sudiro Tungga Jaya Magetan - Surabaya, Sabtu 8 Juli 2023

Baca Juga: Jadwal Sholat Semarang dan Sekitarnya Hari Ini Jumat 7 Juli 2023


Demikian informasi mengenai renungan harian Kristen Minggu 9 Juli 2023. Semoga melalui renungan hari ini pembaca akan lebih mengerti isi dan kehendak hati Tuhan. Tuhan Yesus Memberkati.***

Halaman:

Editor: Ari Pianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah