7 Mei 2023 Memperingati Hari Tertawa Sedunia, Berikut Sejarah Singkatnya

- 5 Mei 2023, 07:17 WIB
7 Mei 2023 Memperingati Hari Tertawa Sedunia, Berikut Sejarah Singkatnya
7 Mei 2023 Memperingati Hari Tertawa Sedunia, Berikut Sejarah Singkatnya /Pixabay/akshayapatra

Perayaan tersebut diikuti oleh 'Happy-demic', Hari Tawa Dunia pertama yang dirayakan di luar India, yang diadakan di Kopenhagen, Denmark.

Acara yang digelar pada tanggal 9 Januari 2000 lalu tersebut dihadiri sekitar 10.000 orang, berhasil mencatatkan rekor di 'Guinness Book of World Records'.

Baca Juga: Tanggal 6 Mei 2023 Hari Apa? Berikut Informasi Lengkapnya

Baca Juga: Tanggal 5 Mei 2023 Memperingati Hari Apa? Berikut Informasi Lengkapnya

Tertawa disebut sudah ada sejak 10 juta tahun yang lalu, dimana Raja Philip dari Makedonia, ayah dari Alexander Agung, meminta klub sosial Athena untuk menuliskan semua lelucon terlucu anggotanya dan mengirimkannya kepadanya.

Athenaios dari Naukratis, seorang penulis Yunani tahun 2 M, mengakui keberadaan kitab tersebut, namun kitab tersebut tidak bertahan hingga saat ini.

Demikian informasi terkait sejarah singkat mengapa tanggal 7 Mei 2023 diperingati sebagai Hari Tertawa Sedunia.***

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x