Kalender Jawa Besok 28 Desember 2022 Hari Apa Weton Apa, Apakah Libur ? Berikut Penjelasannya

- 27 Desember 2022, 11:49 WIB
Kalender Jawa besok 28 Desember 2022 Lengkap Rahasia Weton, Hari Naas dan Hari Keberuntungan
Kalender Jawa besok 28 Desember 2022 Lengkap Rahasia Weton, Hari Naas dan Hari Keberuntungan /PORTAL PURWOKERTO /Pixabay/200 degres


Salatiga Terkini - Berikut informasi kalender Jawa besok 28 Desember 2022, hari apa, memperingati apa.

Bulan Desember 2022 besok sudah memasuki tanggal 28, itu artinya tanggal 1 Januari 2022 tinggal 3 hari lagi.

28 Desember merupakan hari yang ke-362 (hari ke-363 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian dengan 3 hari menjelang akhir tahun.

Baca Juga: M Banking BCA Error Hari Ini 27 Desember 2022 Merah Terus, Berikut 4 Cara Buat Indikator Hijau

Besok 28 Desember 2022 jatuh di hari Rabu, dalam kalender Jawa bertepatan dengan weton atau hari pasaran Rabu Pon.

Dalam kalender Islam, 28 Desember 2022 bertepatan dengan tanggal 4 Jumadil Akhir 144 H.

Besok juga menjadi sejarah penting bagi dunai perfilman dunia, terutama untuk bioskop, karena tanggal 28 Desember menjadi Hari Pemutaran Film Komersial Pertama.

Baca Juga: Ada Apa Dengan Tanggal 28 Desember 2022 ? Waspada, Ini yang Akan Terjadi di Jabodetabek

Pada tanggal 28 Desember 1895 dilakukan pemutaran film komersial untuk pertama kalinya di Grand Cafe Paris.

Film yang diputar tersebut bercerita tentang kehidupan masyarakat di Paris di masa itu.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah