Vaksinasi Kelompok Lansia Baru Capai 7 Juta dari Target 21 Juta, Menkes: Mesti Dibantu Diyakinkan

- 12 Oktober 2021, 07:49 WIB
Vaksinasi Kelompok Lansia Baru Capai 7 Juta dari Target 21 Juta, Menkes: Mesti Dibantu Diyakinkan
Vaksinasi Kelompok Lansia Baru Capai 7 Juta dari Target 21 Juta, Menkes: Mesti Dibantu Diyakinkan /Kemkes.go.id

Sosialisasi dan edukasi terkait pemahaman Vovid-19 dari anggota keluarga diharapkan dapat mendorong kelompok lanjut usia atau lansia untuk mau di-vaksinasi Covid-19.

Baca Juga: Cek Fakta Terkait Vaksin Nusantara dr Terawan, Buka Pendaftaran Gratis

Baca Juga: Sudah Vaksin? Pastikan Sertifikat Muncul di PeduliLindungi Lewat Aplikasi atau Laman Resmi Ini

"Jadi, kalau ada kakek dan neneknya yang belum divaksin, cepat-cepat dibawa ke fasyankes atau sentra vaksinasi," ujar Budi Gunadi.

Demikian informasi terkait vaksinasi kelompok lansia yang baru capai 7 juta dari target 21 juta, Menkes juga minta keaktifan keluarga untuk meyakinkan kelompok lansia lakukan vaksinasi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x