Kapan BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Cair? Simak Jadwal dan Data Penerimanya Berikut Ini

- 15 Agustus 2021, 20:30 WIB
Kapan BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Cair? Simak Jadwal dan Data Penerimanya Berikut Ini
Kapan BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Cair? Simak Jadwal dan Data Penerimanya Berikut Ini /foto bsudikti.kemendikbud.go.id/

Diketahui, Pada pencairan tahap 1 BSU BPJS Ketenagakerjaan akan disalurkan ke 900 ribu pekerja, sehingga sisanya akan disalurkan di tahap 2 secara bertahap, yakni ada sekitar 7,8 juta karyawan yang memperoleh BLT Subsidi Gaji Ketenagakerjaan dan kemungkinan akan berlanjut hingga bulan September 2021.

Bagi anda yang ingin tahu terkait info terbaru dari seputar Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji Tahap 2 dapat simak terus di laman media sosial Kemnaker RI, seperti Instagram dan sebagainya.

Baca Juga: 5 Bank Ini Bisa Cairkan BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta. Sudah Ditransfer Mulai Kami, 12 Agustus 2021

"Pada tahap I ini Kemnaker memproses pencairan dana Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji melalui Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Jakarta VII dengan nilai total Rp 947,5 miliar. Selanjutnya, KPPN menyalurkan anggaran tersebut ke Bank Himbara, kemudian ditransfer ke rekening penerima Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji," kata Chairul Fadhly Harahap Kepala Biro Humas Kemnaker, dikutip oleh tim redaksi SalatigaTerkini.com dari Antara, Sabtu, 14 Agustus 2021.

Dijelaskan oleh Chairul bahwa total anggaran Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji sebesar Rp 947,5 miliar yang nantinya akan dialokasikan kepada  947.499 penerima yang proses penyalurannya tengah berlangsung.

Berikut cara cek penerima Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji di link bpjsketenagakerjaan.go.id yang telah dirangkum oleh tim redaksi SalatigaTerkini.com :

  1. Buka link laman website: KLIK DI SINI
  2. Pilih bagian, Apakah Kamu Termasuk Calon Penerima BSU?
  3. Isi kolom yang tersedia dengan data seperti: NIK, Nama lengkap, dan Tanggal lahir
  4. Isi kode Captcha yang tertera di layar
  5. Klik "Lanjutkan"
  6. Muncul notifikasi apakah karyawan dapat Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Sudah Cair ke Rekening. Segera Cek Saldo di Lima Bank Ditunjuk Kemnaker

Perlu anda ketahui bahwa karyawan yang berhak menerima bantuan Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji hanya karyawan yang memiliki gaji dibawah Rp3,5 Juta.

Jika dilihat dari peraturan Inmendagri 22/2021 dan 23/2021, karyawan yang berhak menerima bantuan tahap 1 Program Pemerintah BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji, yakni bekerja di 28 Provinsi dan 167 Kab/Kota, yakni wilayah PPKM Level 3 dan 4, .

Berikut tadi informasi seputar BSU BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji Tahap 2 Cair yang telah dipersembahkan oleh tim redaksi SalatigaTerkini.com.

Halaman:

Editor: Mohamad Thoriq Alauddin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah