Tak Hanya China, Indonesia Juga Punya Utang Kepada 21 Negara Ini! Berikut Rinciannya

- 16 Juli 2021, 01:04 WIB
Ilustrasi uang. Utang Indonesia makin membengkak.
Ilustrasi uang. Utang Indonesia makin membengkak. /Pixabay

SalatigaTerkini - Isu mengenai utang luar negeri (ULN) Indonesia kepada China saat ini sedang banyak di perbincangkan.

Isu ini muncul pertamakali oleh sebuah video yang di unggah oleh akun YouTube Titik Tumpu pada Selasa, 13 Juli 2021 itu menyebut bahwa China minta pulau Kalimantan sebagai jaminan atas utang Indonesia kepada China.

Video viral tersebut berjudul "BERITA TERKINI ~ JKW MENGUNDURKAN DIRI, PULAU KALIMANTAN TERANCAM SEBAGAI JAMINAN UTANG KE CHINA?".

Lalu sebenarnya kepada siapa saja Indonesia berhutang? lalu berapa jumlah utang Indonesia kepada negara pemberi pinjaman.

Baca Juga: Heboh Kabar China Minta Kalimantan Sebagai Jaminan Utang, Berapa Utang Indonesia ke China? Ini Rinciannya

Pada kuartal kedua 2021, posisi utang Indonesia telah mencapai 418 miliar dollar AS atau setara dengan Rp5.977,4 triliun rupiah (asumsi kurs Rp14.300 per dollar AS).

Total utang Indonesia secara menyeluruh terdiri dari utang luar negeri pemerintah sebesar 206 miliar dollar AS dan utang luar negeri swasta sebesar 209 miliar dollar AS atau kalau di total secara keseluruhan yaitu sebesar 415 miliar dollar AS setara Rp5.934,5 triliun rupiah.

Sementara itu, total utang luar negeri Indonesia dari negara pemberi pinjaman yaitu berjumlah 217,67 miliar dollar AS.

Baca Juga: Fakta Sebenarnya Kabar Jokowi Tarik Utang Rp. 13 T dari Bank Dunia Untuk Terapkan Lockdown

Halaman:

Editor: Resky Tri Nur Said

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah