Tiga Waktu Terkabulnya Doa di Bulan Suci Ramadhan, Salah Satunya Saat Berbuka Puasa

- 12 April 2021, 14:38 WIB
Tiga Waktu Terkabulnya Doa di Bulan Suci Ramadhan, Salah Satunya Saat Berbuka Puasa
Tiga Waktu Terkabulnya Doa di Bulan Suci Ramadhan, Salah Satunya Saat Berbuka Puasa /PIXABAY/chiplanay/

SalatigaTerkini - Bulan suci Ramadhan sebentar lagi akan tiba, bulan yang dinantikan seluruh umat muslim di seluruh dunia karena bulan Ramadhan menjadi bulan penuh ampunan.

Bukan tanpa alasan, di bulan Ramadan ini Allah membuka pintu maaf dan taubat sebesar-besarnya bagi seluruh umat yang bersungguh-sungguh. Bahkan Allah juga menjanjikan pahala yang berlipat ganda bagi hambanya yang mau memperbanyak amalan baik selama Ramadhan.

Memanfaatkan waktu puasa dengan berdoa adalah salah satu cara yang baik dan bermanfaat, karena akan meningkatkan keimanan serta menjadikan diri lebih dekat dengan Allah SWT.

Dalam hal ini, amalan baik dapat dilakukan dengan berbagai macam cara. Mulai dari sholat sunnah, membaca Al Quran, berdzikir, memperbanyak istigfar, hingga bersedekah atau berbagai dengan sesama.

Baca Juga: 10 Ucapan Menyambut Ramadhan 1442 H yang Bisa Dikirimkan Kepada Keluarga

Baca Juga: Ramadhan Tahun Ini Kementerian Agama Perbolehkan Buka Puasa Bersama

Tim SalatigaTerkini telah merangkum beberapa waktu berdoa yang baik dan terkabulnya doa di Bulan Ramadhan menurut Hadist

Berikut ini adalah tiga waktu terkabulnya doa di Bulan Ramadhan menurut Hadist:

1. Pada Waktu Sahur

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah