Prakiraan Cuaca Makassar Rabu 3 Maret 2021. Hujan Ringan Pagi, Kecepatan Angin Merata

- 3 Maret 2021, 04:05 WIB
Ilustrasi Hujan
Ilustrasi Hujan /Unsplash/Nick Nice

SalatigaTerkini - Melansir dari Badan Meteorologi dan Geofisika (BMKG), Makassar diperkirakan akan diterpa hujan ringan sedari pagi hingga tengah hari pada Rabu 3 Maret, 2021.

Selanjutnya, cuaca berawan diperkirakan menaungi wilayah Makassar mulai sekitar pukul 14.00 WITA hingga tengah malam.

Angin dengan kecepatan rata - rata 30 km/jam bertiup di Kota Makassar dari arah barat, dengan kelembaban udara terpantau cukup tinggi berada di kisaran angka 70 hingga 85 persen.

Baca Juga: Layanan Streaming Musik Dominasi Industri Musik

Suhu udara di Kota Makassar diketahui berada di antara 27 hingga 30 derajat Celcius. Suhu tertinggi terpantau dimulai pada pukul 17.00 WITA.

Utamakan keselamatan saat berkendara mengingat kecepatan angin yang cukup tinggi di semua wilayah Makassar.***

Editor: Heru Nugroho

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah