Biodata Profil dan Agama Haji Lulung Yang Balik Lagi ke PPP Tinggalkan PAN

8 September 2021, 10:34 WIB
Biodata Profil dan Agama Haji Lulung Yang Balik Lagi ke PPP Tinggalkan PAN /Instagram.com/@hajilulung_24

SalatigaTerkini - Berikut ini informasi mengenai Haji Lulung politisi kontroversial yang pindah partai ke PPP (Partai Persatuan Pembangunan).

Baru-baru ini beredar kabar mengenai pencarian posisi dari PPP untuk politisi Abraham Lunggana atau akrab disapa Haji Lulung.

Lalu siapakah sebenarnya Haji Lulung, politisi yang akrab dengan hal viral dan kontroversi.

Baca Juga: 41 Orang Napi Tewas dan 73 Terluka Akibat Kebakaran di Lapas Kelas I Tangerang

Baca Juga: Kronologi Terbakarnya Lapas Kelas I Tangerang, Tewaskan 41 Orang Napi

Artikel ini akan membahas biodata profil dan agama dari Haji Lulung.

Haji Lulung diketahui baru seja kembali ke PPP usai mengundurkan diri dari Partai Amanat Nasional (PAN)

Hal tersebut dibenarkan oleh Ketua DPP PPP, Achmad Baidowi kepada media Rabu, 8 September 2021, "Untuk posisi Haji Lulung, DPP PPP masih mendiskusikannya dalam rapat resmi. Insyaallah nanti ada posisi yang tepat untuk beliau".

Baca Juga: Sinopsis Film The Hitman's Bodyguard, Mengisahkan Bodyguard Melindungi Pembunuh Bayaran, Tayang di TRANS TV

Karena sosok Haji Lulung yang cukup kontroversial, netizen pun penasaran mengenai dirinya.

Berikut ini biodata dan profil dari haji Lulung yang dirangkum tim SalatigaTerkini.com dari berbagai sumber.

Nama Lengkap: H. Abraham Lunggana S.H

Nama Panggilana: Haji Lulung

Tempat Tanggal Lahir: Jakarta, 24 JUli 1959

Usia: 62 tahun

Nama istri: Hj. Emma Mutmainah

Anak: Guruh Tirta Lunggana
         Lista Puspa Indah
         Sutera Cendikia Gana Cipta

Jabatan: Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (2019-2021)
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta (2009-2018)

Partai politik: Partai Persatuan Pembangunan (2018, 2021)
                    Partai Amanat Nasional (2018–2021)

Riwayat Organisasi:

  • Ketua Umum Pemuda Panca Marga
  • Ketua DPW PPP Provinsi DKI Jakarta
  • Wakil Ketua Umum Bamus Betawi
  • Ketua Pemuda Panca Marga Provinsi DKI Jakarta
  • Sekretaris Bamus Betawi
  • Ketua Umum Bamus Betawi 2018-2023

Akun instagram: @hajilulung_24

Akun Twitter: @HajiLulungSH

Haji Lulung juga merupakan seorang pengusaha dan juga berprofesi sebagai advokat.

Baca Juga: Profil Biodata dan Agama Evan Marvino Aktor Tampan Pemeran Atta di Sinetron Putri Untuk Pangeran RCTI

Haji Lulung memilik tiga buah perusahaan yakni PT Putraja Perkasa, PT Tirta Jaya Perkasa, dan PT Satu Komando Nusantara yang sekaligus juga sebagai pemilik.

Demikian informasi mengenai Haji Lulung politisi kontroversial yang pindah partai ke PPP (Partai Persatuan Pembangunan).

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler