Profil dan Biodata Pemeran Drama Korea Terbaru Taxi Driver Season 2 : Lee Je-Hoon

- 17 Februari 2023, 05:23 WIB
Lee Je Hoon sebagai Kim Do Gi, pemeran utama Taxi Driver 2 yang tayang besok.
Lee Je Hoon sebagai Kim Do Gi, pemeran utama Taxi Driver 2 yang tayang besok. /Viu.com/

SalatigaTerkini - Drama Korea The Heavenly Idol akan tayang hari ini 17 Februari 2023.

Taxi Driver Season 2 bercerita tentang Do Gi adalah seorang sopir taksi dan bekerja untuk sebuah perusahaan yang menawarkan layanan "panggilan balas dendam" kepada kliennya.

Itu adalah organisasi rahasia yang membalaskan dendam para korban yang tidak dilindungi hukum.

Jika klien meminta mereka untuk membalas dendam, Do Gi dan rekan kerjanya akan melakukan layanan tersebut.

Baca Juga: Pemeran, Jumlah Episode dan Jadwal Tayang K-Drama 17 Februari 2023 : Taxi Driver Season 2

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Terbaru Tayang Jumat 17 Februari 2023 yang Berjudul Taxi Driver Season 2

Pemeran yang akan ada di drama Korea Taxi Driver Season 2 adalah Lee Je Hoon, Kim Eui Sung, Pyo Ye Jin dan Jang Hyuk Jin.

Dengan jumlah 16 episode, Taxi Driver Season 2 memiliki periode tayang mulai 17 Februari 2023 hingga 8 April 2023.

Di Korea, drama Taxi Driver Season 2 ditayangkan di channel SBS setiap Jumat & Sabtu pukul 22:00.

Dalam artikel kali ini akan membahas salah satu biodata lengkap pemeran di dalam drama Taxi Driver Season 2 yakni Lee Je-Hoon.

Profil Lee Je-Hoon

Nama lengkap : Lee Je-Hoon

Hangul: 이제훈

Lahir: 4 Juli 1984

Tempat lahir: Korea Selatan

Tinggi: 176cm.

Akun Facebook: saram.leejehoon

Akun Instagram: leejehoon_official

Baca Juga: Ramalan Asmara dan Hubungan Semua Zodiak Jumat 17 Februari 2023, Taurus :Hindari Kesalahpahaman dalam Hubungan

Baca Juga: Ramalan Kesehatan Seluruh Zodiak Jumat 17 Februari 2023, Cancer : Perhatikan Kesehatan Mata Secara Khusus

Demikian informasi mengenai biodata lengkap pemeran di dalam drama Taxi Driver Season 2 yakni Lee Je-Hoon disertai dengan nama akun Instagram dan Facebook miliknya.***

Editor: Ari Pianto

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah