Fakta Unik Dunia Kuliner dan Masakan di Seluruh Dunia

- 1 Desember 2022, 07:24 WIB
Ilustrasi makanan yang cocok saat musim pancaroba/freepik/freepik/
Ilustrasi makanan yang cocok saat musim pancaroba/freepik/freepik/ /

4. Pobia sayuran dinamakan Lachanophobia.

5. Topi tinggi koki dinamakan Toque.

Baca Juga: Istri Ki Joko Bodo Ada Berapa? Sang Anak Bongkar Kehidupan Ayahnya

Baca Juga: Profil Biodata dan Perjalanan Hidup Ki Joko Bodo yang Kini Telah Meninggal Dunia

6. Kecap dijual pada tahun 1830-a sebagai obat diare.

7. Air kelapa dalam keadaan darurat dapat digunakan sebagai pengganti plasma darah.

8. Rata-rata orang di Amerika menyantap 35 ton makanan dalam seluruh hidupnya.

9. Kue keberuntungan (fortune sookies) adalah bukan berasal dari tradisi Cina. Kue ini ditemukan pada tahun 1900 di San Fransisco.

10. Beras bisa digunakan untuk membuat bir, makanan anjing, makanan bayi, bubur sarapan pagi, snack, makanan dan saos padat.

11. Ada 7000 jenis apel di seluruh dunia.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: semestafakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x