Unik, Ternyata Ini Singkatan Jajanan di Indonesia dari Cilor, Cuanki hingga Ketoprak

- 27 September 2022, 12:13 WIB
Unik, Ternyata Ini Singkatan Jajanan di Indonesia dari Cilor, Cuanki hingga Ketoprak
Unik, Ternyata Ini Singkatan Jajanan di Indonesia dari Cilor, Cuanki hingga Ketoprak /Instagram @angela_hapsari

SalatigaTerkini - Indonesia yang merupakan negara kepulauan besar memiliki beragam suku dan budaya.

Selain itu setiap daerah di Indonesia memiliki banyak sekali kuliner yang menjadi ciri khas di daerah tersebut.

Uniknya nama-nama jajanan yang ada di Indonesia merupakan singkatan yang banyak orang belum tahu.

Biasanya jajanan ini dijual dipinggir jalan. Meskipun mudah dijumpai ternyata nama jajanan tersebut merupakan singkatan yang unik.

Baca Juga: Kevin Sanjaya Diduga Tak Akur dengan Coach Herry IP, Warganet: Pensiun, Mau Masuk Partai Perindo

Sebagai contoh, Ketropak merupakan ciri khas daerah Jakarta dan Jawa Barat. Ketropak merupakan singkatan dari ketupat tauge digeprak.

Lalu kuliner atau jajanan apa saja yang ternyata juga merupakan singkatan? Simak artikel dibawah ini.

— Cireng: aci digoreng

— Basreng: bakso goreng

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Twitter.com @Rtheticthreads


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x