5 Tanaman Apik Buat Penghias Rumah

- 16 Februari 2021, 18:27 WIB
Ilustrasi Tanaman Hias Janda Bolong atau Monstera.
Ilustrasi Tanaman Hias Janda Bolong atau Monstera. /Unsplash/Mike Marquez

Dikenal sebagai tanaman hias yang paling mudah ditemukan, Lidah mertua memang cocok untuk menjadi hiasan bahkan di dalam rumah.

Tanaman lidah mertua, cocok sebagai penghias ruangan juga
Tanaman lidah mertua, cocok sebagai penghias ruangan juga

Permukaan daun yang menyerupai pedang dan ujungnya terdapat duri, menjadikan tanaman hias ini mudah dikenali karena kekhasan bentuk fisiknya.

2. Chinese Money Plant

Chinese Money Plant menjadi tanaman hias selanjutnya yang tengah naik daun di tahun 2021.

Sesuai namanya, daun-daun pada tanaman hias ini berbentuk seperti uang koin yang mengkilap.

Tanaman ini sangat cocok untuk disimpan di meja tamu atau sudut-sudut ruangan agar rumah tampil lebih fresh.

3. Aglonema

Tahun 2021, tanaman hias Aglonema juga nampaknya masih tetap menjadi primadona pecinta tumbuhan.

Tanaman aglonema
Tanaman aglonema

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Jurnal Trip


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah