Setidaknya 50 Orang Terluka Akibat Gempa M7.1 di Perbatasan China Cina-Kyrgyztan 23 Januari 2024

- 23 Januari 2024, 17:17 WIB
Setidaknya 50 Orang Terluka Akibat Gempa M7.1 di Perbatasan China Cina-Kyrgyztan 23 Januari 2024
Setidaknya 50 Orang Terluka Akibat Gempa M7.1 di Perbatasan China Cina-Kyrgyztan 23 Januari 2024 /X @DaryonoBMKG

SalatigaTerkini - Hari Ini Selasa, 23 Januari 2024 pukul 01.09 WIB perbatasan China-Kyrgyztan diguncang gempa.

Dilansir dari akun X @DaryonoBMKG, gempa di perbatasan China-Kyrgyztan memiliki kekuatan sebesar M7.1.

Episenter gempa terletak pada koordinat 41.18 Lintang Utara, 78.67 Bujur Timur , atau tepatnya berlokasi di perbatasan China-Kyrgyztan pada kedalaman 10 km.

Sementara berdasarkan laporan di laman The Star, gempa yang melanda di sepanjang pegunungan perbatasan China-Kyrgyzstan memiliki kekuatan magnitudo M7.0.

Baca Juga: Gempa Terkini M4.1 Guncang Painan Sumatera Barat Hari Ini 23 Januari 2024, BMKG: Pusat Gempa di Laut

Gempa tersebut memiliki kedalaman 13 km di wilayah Xinjiang, Tiongkok, sekitar 140 km (85 mil) sebelah barat kota Aksu.

Korban Gempa

Menurut laporan Kementerian Kesehatan setempat, ada 44 orang mengalami luka-luka di kota Almaty, sementara di Kabupaten Akqi, Tiongkok, ada enam orang menderita luka-luka.

Dilihat dari kerugian secara material, sebanyak 47 bangunan di wilayah Akqi runtuh, sementara 78 lainnya dilaporkan mengalami kerusakan.

Halaman:

Editor: Sofi Wulandari

Sumber: The Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x