Joe Biden Sebut AS Akan Datangkan 400 Juta Vaksin Covid-19 di Akhir Mei 2021

- 18 Februari 2021, 12:20 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. /Pikiran Rakyat/Armin Abdul Jabbar

SalatigaTerkini - Joe Biden mengatakan akan ada 400 juta dosis vaksin yang tersedia pada akhir Mei 2021 mendatang.

Dengan kasus tertinggi penyebaran Covid-19, Presiden Joe Biden mengatakan bahwa semua warga Amerika Serika akan mendapatkan vaksin covid-19 pada akhir Juli 2021.

Baca Juga: Diwarnai VAR, Halland Kembali Menjadi Aktor Kemenangan Dortmund

Semua sektor kehidupan banyak yang lumpuh total karena penyebaran virus kecil yang tak terlihat mata ini.

Baca Juga: Nissa Sabyan Dituding Pelakor, Istri Ayus Sabyan Layangkan Cerai Tuntut Hak Asuh Anak

Hingga hari ini, Kamis, 18 Februari 2021, menurut data dari World o Meters, Amerika Serikat masih menduduki posisi tertinggi kasus covid-19.

Seperti kita tahu virus corona ini sudah memporak porandakan dunia sekurangnya dalam satu tahun terakhir ini.

Baca Juga: Update Kode Redeem Gratis Free Fire Terbaru Kamis, 18 Februari 2021

Berbagai macam upaya terus dilakukan guna menekan laju penyebaran covid-19.

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah