Sinopsis Film Horor 'Petualangan Anak Penangkap Hantu' Sedang Tayang di Bioskop, Teror Penunggu Hutan

- 15 Januari 2024, 10:30 WIB
Potret Muhammad Adhiyat, Muzakki Ramdhan, dan Giselle Tambunan sebagai pemeran utama film Petualangan Anak Penangkap Hantu
Potret Muhammad Adhiyat, Muzakki Ramdhan, dan Giselle Tambunan sebagai pemeran utama film Petualangan Anak Penangkap Hantu /Tangkapan Layar/Instagram @petualangan.aph

SalatigaTerkini - Dunia perfilman Indonesia kini sedang gencar - gencarnya memproduksi film yang terbaik.

Tentunya terdapat berbagai genre film diantaranya komedi, romantis, drama maupun aksi.

Alur cerita yang dihadirkan juga semakin menarik masyarakat untuk mengikuti film terbaru yang akan segera tayang.

Biasanya film di Indonesia ditayangkan di bioskop maupun Netflix.

Baca Juga: Resep dan Ide Olahan Hidangan Seafood : Udang Telur Puyuh Asam Manis

Baca Juga: Resep dan Ide Olahan Hidangan Seafood : Bola-Bola Udang Asam Manis

Bioskop kini juga lebih terjangkau apalagi ketika pengunjung datang di hari kerja. Selain itu juga terdapat promo yang biasanya disediakan oleh pihak tertentu.

Sama halnya dengan Netflix, penikmat film juga bisa berlangganan dengan harga yang tentunya terjangkau.

Mengingat berbagai keuntungan tersebut, dianjurkan untuk menonton film dari dalam maupun luar negeri secara legal.

Dalam artikel kali ini membahas tentang sinopsis dari film yang akan tayang di Indonesia yang berjudul Petualangan Anak Penangkap Hantu.

Sinopsis Petualangan Anak Penangkap Hantu

Film ini berkisah tentang Rafi, Chacha, dan Zidan yang tergabung dalam kelompok Anak Penangkap Hantu (APH).

Ketiganya dimintai bantuan oleh Gita yang tinggal di desa terpencil yang telah lama dilanda kekeringan dan teror oleh penunggu hutan yang sering menculik penduduk desa.

Saat hendak membongkar kejadian aneh yang mereka duga hanyalah perbuatan manusia biasa, mereka mulai mendapat gangguan-gangguan supranatural yang tak dapat mereka jelaskan.

Demikian informasi tentang judul dan sinopsis film yang akan segera tayang di Indonesia.***

Editor: Ari Pianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah