BIGBANG Buktikan Pengaruh di Korsel, Usai 'Still Life' Menjadi Lagu Paling Banyak Diputar di MelOn 2022

- 20 September 2022, 08:22 WIB
BIGBANG Buktikan Pengaruh di Korsel, Usai 'Still Life' Menjadi Lagu Paling Banyak Diputar di MelOn 2022
BIGBANG Buktikan Pengaruh di Korsel, Usai 'Still Life' Menjadi Lagu Paling Banyak Diputar di MelOn 2022 /YG Entertainment /YG Entertainment

SalatigaTerkini - Boy grup generasi kedua dibawah naungan YG Entertainment, BIGBANG kembali menorehkan prestasi lewat single Still Life.

Dilansir dari laman Allkpop pada 20 September 2022, BIGBANG berhasil mengalahkan juniornya seperti SEVENTEEN hingga BTS berkat kesuksesan Still Life.

Pasalnya, lagu yang dirilis pada 5 April 2022 kemarin masih kokoh di puncak tangga lagu musik MelOn (platform musik Korea Selatan).

Di forum komunitas online, netizen Korea Selatan, membahas top 11 lagu boy grup yang paling banyak di-streaming di Melon pada 2022.

Baca Juga: Netizen Korea Kagum Kemampuan Dance Lisa BLACKPINK di Video Dance Performance 'Shut Down'

Baca Juga: Tagar #ShutdownYG Trending, Penggemar Tagih Debut Solo Jisoo BLACKPINK

Peringkat pertama masih dipengang oleh BIGBANG dengan Still Life, yang sudah mengumpulkan lebih dari 110.800.000 stream di platform.

BIGBANG Buktikan Pengaruh di Korsel, Usai 'Still Life' Menjadi Lagu Paling Banyak Diputar di MelOn 2022
BIGBANG Buktikan Pengaruh di Korsel, Usai 'Still Life' Menjadi Lagu Paling Banyak Diputar di MelOn 2022 Allkpop

Peringkat berikutnya ditempati oleh SEVENTEEN, sementara NCT berada di posisi ke-4 dan BTS dengan Yet To Come berada di peringkat ke-5.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x