Doa dan Amalan Saat Malam Satu Suro atau Malam 1 Muharam Agar Dijauhkan Dari Malapetaka

- 28 Juli 2022, 20:51 WIB
Ilustrasi doa dan amalan yang perlu dibaca saat malam satu suro atau malam 1 muharam
Ilustrasi doa dan amalan yang perlu dibaca saat malam satu suro atau malam 1 muharam /Pixabay/fadlyhjhalim

Salah satunya adalah malam turunnya berbagai marabahaya, karena diyakini pada malam ini seluruh makhluk halus seperti jin, setan, genderuwo akan keluar dan masuk dalam dimensi manusia.

Pada malam ini, masayarakat Jawa pun banyak yang mengadakan serangkaian ritual guna menolak bahaya yang akan menimpa keluarga, kolega, serta bangsa.

Baca Juga: HUJAN METEOR di Malam 1 Suro Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H, Simak Tips Melihatnya Disini

Baca Juga: Link Twibbon Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H : Dijamin Kekinian dan Beda Dari yang Lain

Dalam sudut pandang Islam, tentunya malam satu suro atau malam 1 Muharam sama dengan malam lainnya dan tidak ada kaitannya dengan turunnya berbagai macam malapetaka.

Ajaran Islam sendiri mengajarkan umatnya untuk membaca doa-doa khusus saat malam satu suro atau 1 Muharam untuk meminta berkah memasuki tahun yang baru.

Berikut ini doa-doa yang perlu dibaca saat nanti memasuki malam satu Suro.

1. Doa Akhir Tahun Hijriah

اَللَّهُمَّ مَا عَمِلْتُ مِنْ عَمَلٍ فِي هَذِهِ السَّنَةِ مَا نَهَيْتَنِي عَنْهُ وَلَمْ أَتُبْ مِنْه وَحَلُمْتَ فِيْها عَلَيَّ بِفَضْلِكَ بَعْدَ قُدْرَتِكَ عَلَى عُقُوبَتِي وَدَعَوْتَنِي إِلَى التَّوْبَةِ مِنْ بَعْدِ جَرَاءَتِي عَلَى مَعْصِيَتِكَ فَإِنِّي اسْتَغْفَرْتُكَ فَاغْفِرْلِي وَمَا عَمِلْتُ فِيْهَا مِمَّا تَرْضَى وَوَعَدْتَّنِي عَلَيْهِ الثّوَابَ فَأَسْئَلُكَ أَنْ تَتَقَبَّلَ مِنِّي وَلَا تَقْطَعْ رَجَائِ مِنْكَ يَا كَرِيْمُ

"Allahumma ma 'amiltu min 'amalin fi hadzihis sanati ma nahaitani 'anhu, wa lam atub minhu, wa hamalta fiha 'alayya bi fadhlika ba'da qudratika 'ala 'uqubati, wa da'autani ilat taubati min ba'di jara'ati 'ala ma'shiyatik. Fa inni astaghfiruka, faghfirlî wa ma 'amiltu fiha mimma tardha, wa wa'attani 'alaihits tsawaba, fa'as'aluka an tataqabbala minni wa la taqtha' raja'i minka ya karim."

Halaman:

Editor: Heru Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah