Sinopsis Film Garis Waktu Diangkat dari Novel Fiersa Besari Hingga Diperankan Reza Rahadian dan Anya Geraldine

- 22 Februari 2022, 21:38 WIB
Sinopsis Film Garis Waktu Diangkat dari Novel Fiersa Besari Hingga Diperankan Reza Rahadian dan Anya Geraldine
Sinopsis Film Garis Waktu Diangkat dari Novel Fiersa Besari Hingga Diperankan Reza Rahadian dan Anya Geraldine /MD Pictures/Youtube

Berikut adalah sinopsis film Garis Waktu yang dibintangi Michelle Ziudith, Reza Rahadian dan Anya Geraldine.

Film Garis Waktu menceritakan kisah romansa remaja yang dihadapkan dengan konflik restu dari orang tua hingga hadirnya orang ketiga dalam hubungan.

Baca Juga: Rating Sinetron Dewi Rindu SCTV Melesat ke Peringkat Ketiga, Ungguli Serial Layangan Putus!

Baca Juga: Pamer Foto Gandengan Tangan, Putri Marino dan Reza Rahadian Ditagih Season 2 Layangan Putus

Reza Rahadian yang berperan sebagai Senandika seorang penyanyi kafe ini jatuh cinta kepada April (Michelle Ziudith).

April adalah seorang anak gadis orang kaya yang sangat protektif kepada anaknya.

Senandika yang jatuh hati kepada April ini berjumpa dalam keadaan yang tidak pernah terpikirkan dimana Senandika menolong April yang sedang mengalami kesusahan karena ban mobilnya pecah.

Dengan tulus, Senandika membantu April dengan menggantikan ban mobil nya.

Pertemuan tidak sengaja Senandika dan April ini nyatanya sangat berarti lantaran dari situlah mereka semakin dekat dan bertukar nomor telepon.

Singkat cerita, Senandika dan April menjalin hubungan sebagai sepasang kekasih.

Halaman:

Editor: Resky Tri Nur Said

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah