Sejarah 1 Menit: 8 Maret, Gedung DPR/MPR Didirikan

- 8 Maret 2021, 10:00 WIB
Sejarah 1 menit
Sejarah 1 menit /SalatigaTerkini/Ari Pianto

SalatigaTerkini - Sejarah 1 menit adalah sebuah segmen SalatigaTerkini yang akan menceritakan peristiwa dan catatan sejarah penting yang ada di dalam negeri ataupun dari luar negeri pada hari tersebut.

Sejarah 1 menit pada episode kali ini, kami akan menceritakan peristiwa dan sejarah yang terjadi pada 8 Maret dari seluruh dunia.

Sejarah 1 menit pada 8 Maret sangat beragam, mulai dari bursa efek sampai dengan Pesawat jatuh.

Baca Juga: Heboh! Kaesang Pangarep Diminta Kembalikan STNK dan Kunci Mobil Milik Felicia

Seperti dikutip dari Wikipedia berikut adalah Peristiwa dan sejarah tersebut:

1. Bursa Efek New York (New York Stock Exchange) didirikan

8 Maret 1817, Bursa Efek New York (New York Stock Exchange) didirikan. Bursa Efek Ney York sekarang sudah menjadi salah satu bursa saham terbesar di dunia.

2. Sejarah Perang Dunia 2

8 Maret 1942, Pemerintah Kolonial Hindia Belanda, diwakili Panglima KNIL Letnan Jenderal Hein Ter Poorten, resmi menyerah tanpa syarat kepada Jepang di Kalijati, Subang, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Ari Pianto

Sumber: Wikipedia.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x