Jadwal Tayang dan Daftar Pemeran Drama Korea Januari 2023, Brain Cooperation

29 Desember 2022, 03:48 WIB
Daftar Pemain dan Jadwal Tayang Drakor Brain Cooperation, Cha Tae Hyun & Yong Hwa CNBLUE Siap Pamer Bromance /Soompi

SalatigaTerkini - Drama Korea yang berjudul Brain Cooperation akan segera tayang di bulan Januari 2023.

Brain Cooperation memiliki genre komedi yang ditulis oleh Park Kyung-Sun serta disutradarai Lee Jin-Seo.

Di Korea Selatan drama ini ditayangkan di channel KBS2 dan tayang perdana pada hari Senin tanggal 2 Januari 2023.

Jumlah episode drama Brain Cooperation yakni berjumlah 16. Dengan perkiraan tayang mulai 2 Januari 2023 hingga 21 Februari 2023.

Baca Juga: Drama Korea Siap Tayang Januari 2023 Brain Cooperation, Baca dan Simak Sinopsisnya Disini !

Baca Juga: Chord Mudah Lagu Terbaru Denny Caknan yang Sedang Viral, Kalih Welasku

Drama ini bercerita tentang kisah dua pria, Shin Ha Ru dan Geum Myung Se, yang tidak tahan satu sama lain, saat mereka bermitra untuk menyelesaikan kasus kriminal yang melibatkan penyakit otak langka dengan bantuan penyelidik hipnotis Seol So Jung.

"Brain Works" atau "Brain Cooperation " mengambil alih slot waktu Senin & Selasa KBS2 pukul 21:50 yang sebelumnya ditempati oleh " Curtain Call ".

Dalam artikel kali ini akan membahas mengenai jadwal tayang beserta pemeran drama korea Januari 2023 yakni Brain Cooperation.

— Jadwal Tayang Kdrama Brain Cooperation

Tanggal Rilis: 2 Januari 2023 hingga 21 Februari 2023

Waktu Tayang: Senin & Selasa 21:50

Jumlah Episode : 16 Episod

— Daftar Pemeran Kdrama Brain Cooperation

Jung Yong-Hwa - Shin Ha-Ru

Cha Tae-Hyun - Geum Myung-Se

Kwak Sun-Young - Seol So-Jung

Ye Ji-Won - Kim Mo-Ran

Jeong Dong-Hwan - Hwang Dong-Woo

Woo Hyeon - Kim Gil-Joong

Baca Juga: Cek dan Catat 3 Tanggal Merah Beserta Peringatan Hari Nasional dan Internasional Bulan Januari 2023

Kim Soo-Jin - Shin Ji-Hyeong

Lim Chul-Hyung - Park Chi-Kook

Demikian informasi mengenai sinopsis, daftar pemeran, jadwal tayang dan jumlah episode Drama Korea terbaru yang berjudul Brain Cooperation. ***

Editor: Ari Pianto

Sumber: kdramaworld.org

Tags

Terkini

Terpopuler